MrJazsohanisharma
Baca Post Terbaru Wakil Bupati Solok Gelar Diskusi Bersama Kapolres Dan Ketua LKAAM Bahas Antisipasi Penyakit Masyarakat   Baca Post Terbaru Wakil Bupati Lantik 2 Pejabat Di Disdukcapil Kabupaten Asahan   Baca Post Terbaru Pembuatan Paspor Di Mal Pelayanan Publik Kabupaten Solok Segera Terwujud   Baca Post Terbaru Sekretaris DPRD Kabupaten Dharmasraya Apresiasi Pemberantasan Narkoba Di Nagari Koto Gadang Kecamatan Koto Besar   Baca Post Terbaru Pemkab Dharmasraya Pasang Starlink Di 17 Sekolah Blankspot, Dukung Ujian Digital Dan Akses Belajar.id   Baca Post Terbaru 50 Jemaah Calon Haji Anggota KORPRI Kabupaten Asahan Di Upah -Upah   Baca Post Terbaru Wakil Bupati Solok Gelar Diskusi Bersama Kepala Badan Bank Tanah Dorong Proses Bisnis untuk Ekonomi Berkeadilan   Baca Post Terbaru Polres Dharmasraya Gerak Cepat Bekuk Pembunuh Anak Tiri   Baca Post Terbaru RTH Solusi Antisifasi Cuaca Ekstrim   Baca Post Terbaru Ada Yang Lagi Pesta Sabu, Polres Tanah Datar Ciduk 5 Terduga Pelaku Didua Lokasi    Baca Post Terbaru Wabup Asahan Serahkan Kartu BPJS Gratis Dan KIP Di 4 Kecamatan    Baca Post Terbaru Wakil Bupati Solok Pimpin Rakor Evaluasi Pembangunan    Baca Post Terbaru Bupati Asahan Harap Aksi Bergizi Di Sekolah Melahirkan Generasi Yang Sehat   Baca Post Terbaru Respons Cepat Wagub Vasko Atasi Kejahatan Nelayan Luar Di Perairan Sumbar   Baca Post Terbaru Pasca Liburan Hari Raya Waisak Direktur RSUD TIB Monitoring Unit Pelayanan   Baca Post Terbaru Kejati Sumbar Sita Tiga Wahana Wisata Mangkrak Terkait Dugaan Korupsi Subsidi Bus Trans Padang   Baca Post Terbaru Kapolres Dharmasraya Pimpin Pencarian Ayah Yang Diduga Bunuh Anak Tirinya   Baca Post Terbaru Kejati Sumbar Sita Tiga Wahana Wisata Mangkrak Terkait Dugaan Korupsi Subsidi Bus Trans Padang   Baca Post Terbaru Sigulamai Renggut Nyawa Warga   Baca Post Terbaru Gubernur Sumbar: Kerusakan Cukup Parah, Akibat Kelebihan Beban Tonase Kendaraan Yang Melintas  

Tunjukan Komitmen Pembinaan Agama, Rutan Kelas II Lubuksikaping Perdayakan WBP

Realitakini.com -- Pasaman 
Rutan Kelas IIB Lubuk Sikaping kembali menunjukkan komitmen dalam pembinaan keagamaan dengan menggelar kegiatan tadarus Al-Qur’an bagi seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Kegiatan ini menjadi bagian dari program rutin yang bertujuan untuk memperkuat spiritualitas dan membentuk karakter positif para WBP.

Bentuk dukungannya kegiatan tersebut turut di hadir Kepala Rutan II B Lubuksikaping, Resman Hanafi di dampingi Kasubsi Pelayanan Tahanan
bersama Kasubsi Pelayanan Tahanan di Masjid Al-Ikhlas Rutan Lubuk Sikaping, Senin (21/4/2025).

Kepala Rumah Tahan II, Resman Hanafi menyampaikan melalui kegiatan ini para WBP  tidak hanya memperoleh ilmu agama, tetapi juga menemukan semangat baru untuk memperbaiki diri dan menjalani masa pidana dengan sikap yang lebih positif.

Ia juga menjelaskan selain tadarus kegiatan juga dilengkapi dengan sesi pembelajaran Iqro’ bagi WBP yang belum lancar membaca Al-Qur’an. 

"Dengan metode kelompok kecil dan pendampingan petugas, para WBP diajak untuk memahami dasar-dasar huruf hijaiyah serta memperdalam makna ajaran agama yang mereka pelajari," 

Kata Karutan, teknis pelaksanaan dilakukan secara bergiliran di mana peserta membaca dan menyimak ayat suci secara bergantian. Sementara itu, pembelajaran Iqro’ difokuskan dalam kelompok terbatas agar proses belajar berjalan lebih efektif dan personal.

Alhamdulillah, untuk pengajar kita perdayakan warga binaan pemasyarakatan untuk mengajar Alquran kepada teman-teman mereka," ungkapnya.

Selain itu kita juga apresiasi Kakankemenag Pasaman yang selalu menghadirkan penyuluh agama tiga kali dalam satu Minggu, untuk pembinaan rohani WBP, baik itu bentuk tausiyah maupun mengajar Iqro’ bagi WBP yang belum lancar membaca Al-Qur’an

Berharap dengan pembelajaran Alquran tersebut dapat meningkatkan iman dan takwa, memberikan bekal spiritual, dan membentuk kepribadian yang lebih baik pada WBP," pungkasnya. (Nurman)


Post a Comment

Previous Post Next Post