MrJazsohanisharma
Baca Post Terbaru Yulianto Sudrajat Tinjau Langsung Persiapan PSU di Pasaman   Baca Post Terbaru Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah Ajak masyarakat Kabupaten Pasaman sukseskan Pelaksanaan PSU    Baca Post Terbaru Amankan Perayaan Jumat Agung di Wilayah Kabupaten Polres Blitar Terjunkan Personel    Baca Post Terbaru Wagub Sumbar, Vasko Ruseimy : Sumbar Terimaakan Plpqa@plenerima Program Sekolah Rakyat   Baca Post Terbaru Jaksa Hadirkan 2 Ahli Di Sidang Korupsi Kabag Umum Dharmasraya   Baca Post Terbaru Pemkab Asahan Gelar Tes Asesmen Pemetaan/ Penilaian Kompetensi Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama   Baca Post Terbaru Penuh Keakraban, Bupati Asahan Hadiri Malam Penyambutan Komandan Korem 022/Pantai Timur   Baca Post Terbaru Pemerintah Butuh Peran Wartawan Dalam Awasi Setiap Kebijakan   Baca Post Terbaru Bupati Asahan Apresiasi Program Pembinaan Kesehatan Bagi Calon Jamaah Haji Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan   Baca Post Terbaru Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional   Baca Post Terbaru -Bupati Solok Hadiri Kick Off Meeting Pembahasan Universal Coverage Jamsostek Bersama BPJS Ketenagakerjaan Cabang Solok   Baca Post Terbaru Wakil Bupati Solok H. Candra Hadiri Rapat Koordinasi Rencana Induk Nasional Bersama Tokoh Profesional ITB   Baca Post Terbaru Program PTSL Desa Mandala Sari Terindikasi Jadi Ajang Pungli Oknum Aparatur Desa.   Baca Post Terbaru Anggaran Dana Desa(DD)Desa Bandar Negri Diduga Jadi Ajang Korupsi Oknum Aparatur Desa.   Baca Post Terbaru LSM GPI Soroti Pemeriksaan Mantan Bupati Oleh Kejari Blitar, Dorong Berani Ungkap Dugaan Korupsi Dam Kali   Baca Post Terbaru Kemenkeu RI Sepakati, Pemko Pariaman Pilot Projek Pemungutan Pajak Pusat Dan Pajak Daerah   Baca Post Terbaru Pemerintah Kabupaten Asahan Akan Tindak Tegas ASN Yang Gunakan Narkoba   Baca Post Terbaru Bupati Solok Lepas Keberangkatan 12 Siswa Ke Sekolah Cendekia BAZNAS Boarding School   Baca Post Terbaru Wali Kota Blitar Apresiasi KPK, Dorong Integritas Dari Lingkup Keluarga   Baca Post Terbaru Rapat Paripurna Terkait Jawaban Pemerintah Daerah Atas Pandangan Umum Fraksi Terhadap Ranperda RTRW 2025–2045  

Ketua DPRD Kabupaten Blitar : Terkait Penghargaan yang Dicapai Pemkab Blitar Tidak Ada yang Bergengsi

Realitakini.com-Blitar 
DPRD Kabupaten Blitar gelar Rapat Paripurna dengan agenda Pandangan Umum Fraksi Fraksi atas Penyampaian LKPJ Bupati Blitar Tahun 2022, Senin malam (03/04/2023).

Rapat di pimpin Oleh Ketua DPRD Kabupaten Blitar Suwito Saren Satoto didampingi Wakil Ketua Mujib SM, M Rifa’i, dan Susi Narulita, juga dihadiri Bupati Blitar Hj Rini Syarifah, Sekda Kabupaten Blitar Izul Mahrom, Kepada OPD serta Anggota DPRD Kabupaten Blitar.

Agenda Pandangan Umum (PU) Fraksi Fraksi dibacakan oleh masing-masing Fraksi dengan diawali oleh Fraksi Golkar-Demokrat, kemudian fraksi PDIP, PKB, Fraksi PAN, dan Fraksi GPN (Gerakan Pembangunan Nasional).

Usai Rapat Paripurna Ketua DPRD Kabupaten Blitar Suwito Saren Satoto kepada media mengatakan, bahwa tadi ada Lima fraksi sehingga masing-masing menyampaikan pandangan Umum atas Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban Bupati tahun 2022.

“Tadi sudah kita ikuti bersama bagaimana sikap politik atau pandangan umum dari masing-masing Fraksi yang ada, dokumennya ada,” ucap Suwito.

Terkait LKPJ Bupati Blitar, Suwito Saren Satoto politisi dari PDIP ini mengatakan, “LKPJ ini kemaren disampaikan oleh Bupati Blitar, secara umum bahwa capaian-capaian nya dari target dan kemudian juga disampaikan penghargaan-penghargaan, cuma penghargaan kok tidak ada yang bergengsi,” ujar Suwito sambil tertawa.

Perlu juga diketahui PU yang disajikan Fraksi fraksi sebagaimana berikut dari fraksi Demokrat – Golkar yang disampaikan juru bicaranya Sri Indah Setijaningsih, bahwa pemberian beasiswa pada mahasiswa ber prestasi di Kabupaten Blitar sangat penting namun, Pemkab Blitar harus tepat sasaran, dan juga harus ada kontrol yang dilakukan oleh pemerintah terhadap penerima bantuan.

Fraksi PDIP disampaikan Budi Susila mengata kan, kegiatan sambang Desa harus dievaluasi karena Pemkab Blitar belum ada tindak lanjut yang dilakukan.

Dilanjutkan Fraksi PKB yang di bacakan Isnadi yang mengapresiasi kinerja Bupati Blitar dan jajaran yang telah menjalankan pemerintahan dengan baik.

Fraksi PAN disampaikan oleh Joko Santosa yang mengatakan, Agar Pemkab Blitar memperhati kan wilayah Blitar bagian Selatan agar tidak terjadi kesenjangan dengan bagian Utara.

Lalu terakhir Fraksi GPN yang di bacakan oleh Sunarto, dengan menyampaikan, Apresiasi terhadap kinerja Pemkab Blitar yang mengukir sejumlah prestasi.

“Namun Fraksi GPN tetap mengajak Pemkab Blitar berkerja keras dalam membangun Kabupaten Blitar, mengingat masih banyak yang berada di bawah garis kemiskinan dan menganggur.”
(edy)

Post a Comment

Previous Post Next Post