MrJazsohanisharma
Baca Post Terbaru Halal Bi Halal dan Pelantikan IKKP Dihadiri Wagub DKI Jakarta Rano Karno    Baca Post Terbaru Tak Kunjung Jera "BL" Dikirim Ke Sukarami   Baca Post Terbaru Kesiapsiagaan Bencana Jadi Prioritas PMI Bukittinggi Ajak Pelajar SMA   Baca Post Terbaru Wujudkan Kepeduliannya, Cindy Monica Salsabila Berbagai Bersama Anak Panti Asuhan    Baca Post Terbaru SMANSA Lubuksikaping Ukir Prestasi Nasional, Kali Ini Samsung Innovation Campus (SIC) Batch 6   Baca Post Terbaru Reses Anggota DPRD Bukittinggi Daerah Pemilihan Kecamatan Mandiangin Koto Selayan Dalam Masa Sidang II, Tahun 2024/2025.   Baca Post Terbaru Peringatan Hari Bumi 2025, Wali Kota Blitar Bersama Forkopimda Tanam Pohon Buah Di Wisata Kali Karplos   Baca Post Terbaru Wakil Bupati Asahan Pimpin Upacara Otonomi Daerah    Baca Post Terbaru Bupati Akan Percepat Rencana Pembangunan Lapas Di Kabupaten Asahan    Baca Post Terbaru Sumur Minyak Sitanggang Di Pasang Police Line, Kasat: DPO Tetap Kita Cari   Baca Post Terbaru Rangkaian HUT RSUD Ngudi Waluyo Di Gelar Gowes Bersama Bupati Dan Wabup Blitar   Baca Post Terbaru -Selain Pemodal Ilegal Drilling, Aktivis Batanghari Minta APH Usut Penerima Fee Tanah di Tahura STS   Baca Post Terbaru Wakil Walikota Pariaman Mulyadi Ber Tindak Selaku Inspektur Upacara Dihari Otda Ke XXIX Tahun 2025   Baca Post Terbaru Wali Kota Pariaman Peringati Hari Otonomi Daerah XXIX Tahun 2025 Secara Virtual   Baca Post Terbaru Reses DPRD Masyarakat ABTB Sampaikan Aspirasi.   Baca Post Terbaru Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat Gelar Kegiatan Jaksa Mengajar Di SMK Negeri 5 Padang   Baca Post Terbaru Wakil Gubernur Sumatera Barat, Vasko Ruseimy, Mengkritisi Pola Pikir konvensional    Baca Post Terbaru Dalam Rangka Konsultasi Dan Koordinasi, LKPJ DPRD Sumbar Terima Pansus I DPRD Jambi    Baca Post Terbaru Wakil Bupati Asahan Buka Sosialisasi PBJT Di Kabupaten Asahan   Baca Post Terbaru Sekda Kabupaten Asahan Terima Kunjungan ASPEKPIR Sumut  

Bupati Pesisir Selatan Menerima Kunjungan Deputi Penindakan Pencegahan Dan Advokasi BNN Republik Indonesia

Realitakini.com- Lengayang.
Direktur Advokasi Badan Narkotika Narkotika (BNN) RepubIik Indonesia, Brigjend Pol Drs. Jafriendi MM melakukan kunjungan di Kabupaten Pesisir Selatan, Minggu (20/11), sore. Kunjungan ini disambut  Pemerintah dan Masyarakat Nagari Lakitan Utara Kecamatan Lengayang bersuka cita .  Kunjungan ini dalam rangka melaksanakan kunjungan kerja singkat dan melihat langsung keberadaan Kampung Anti Narkoba di Solok Padipadi, Nagari/Desa Lakitan Utara Kecamatan Lengayang. 

Antusiasme warga Nagari Lakitan Utara menyanbut kedatangan Jafriendi ditunjukan dengan menampilkan Tari Pasambahan yang biasanya disuguhkan untuk para tamu agung, pejabat tinggi daerah dan pusat. 

Hal itu diakui oleh Wali Nagari Lakitan Utara, Afrizal yang ikut bersama masyarakat Lakitan Utara Ke camatan Lengayang, dengan sabar menanti sejak pagi di lokasi, Kampung Solok Padipadi dengan Tari Pasambahan. 

Adapun maksud kunjungan Bapak Brigjen Pol Drs Jafriendi, MM di Kampung Solok Padipadi adalah me lihat Sekretariat Kampung Anti Narkoba di Kampung Solok Padipadi Nagari Lakitan Utara. Dikatakan, Kampung Anti Narkoba di Nagari Lakitan Utara Kecamatan Lengayang dibentuk dan disponsori oleh "Anak  Rantau" asal Pesisir Selatan di sejumlah daerah di Indonesia. 

"Sekretariat Kampung Anti Narkoba ini diinisiasi oleh perantau sebagai upaya pencegahan terhadap  peredaran narkoba di kampung halaman dan menyelamatkan generasi muda dari ancaman bahayanya narkoba tersebut,"tuturnya. 

Untuk itu perlu dijaga dan mengingatkan satu sama lain, demi menyelamatkan generasi penerus bangsa agar tidak terjerumus dan bisa terhindar dari ancaman bahayanya narkoba. 

"Kami perantau sangat berterima kasih kepada segenap elemen masyarakat yang di kampung, ikut andil dalam pencegahan. Hal ini adalah tanggung jawab kita bersama,"ujar Afrizal, mengutip perantau.( Kmf/Rk)

Post a Comment

Previous Post Next Post