Penyuluhan PKK Edukasi Keluarga Berakhlak Mulia dan Berbudi Luhur

Realitakini.com-TAPSEL,
Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang bertujuan untuk membantu program pemerintah dalam pembangunan di segala aspek baik meliputi kegiatan fisik dan nonfisik. 

“Program non fisik pada hari kedua puluh enam TMMD Tapsel melaksanakan penyuluhan PKK dengan peserta IBU_ibu PKK di ruang pertemuan Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kab. Tapsel, “jelas Nurmaiya Ritonga, Sabtu (10/6/2021).

Membangun mentalitas, moral dan etika, atau lebih tegas lagi karakter (moral and character building) anggota keluarga peserta penyuluhan, memang tidak mudah. 

Namun, harus segera disadari, keberhasilan mendidik dalam setiap keluarga untuk  membentuk akhlak, moral, budi pekerti atau karakter merupakan langkah paling fundamental dan dasariah untuk membentuk karakter keluarga. (*Rk)

Post a Comment

Previous Post Next Post

Labels