Pengamalan Nilai-nilai Pancasila, Giat Pembuatan MCK Umum Masjid Desa Siuhom, TMMD Kodim Tapsel

Realitakini.com--TAPSEL,
Warga di Dusun Tangga Batu, Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan bahu membahu bersama anggota TNI Kodim 0212/TS untuk mempersiapkan pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler 111 Tahun Anggaran 2021. 

Mereka nampak guyub rukun bahu membahu secara bersama-sama. Tentu saja ini merupakan salah satu bentuk pengamalan Pancasila Sila ke – 3 yang berbunyi “Persatuan Indonesia.”

Warga desa harus melaksanakan kegiatan dalam mencari ekonomi untuk dipersembahkan kepada keluarga.  Namun juga harus membantu pembuatan WC umum masjid Desa Siuhom.

Satgas TMMD Kodim Tapsel,  Sabtu  (3/7/2021), mengatakan  membantu pengerjaan MCK umum Masjid Desa Siuhom Satgas dan warga  berpedoman dengan sila-sila Pancasila tersebut dalam melaksanakan kehidupan sebagai warga Negara Indonesia yang selalu memedomaninya. (Rk*)

Post a Comment

Previous Post Next Post

Labels