Realitakini.com-TAPSEL,
TNI Manunggal Membangun Desa atau TMMD 111 yang saat ini telah dilaksanakan, tentu merupakan suatu kebanggaan dan juga harapan baru bagi warga desa yang mendapatkan program tersebut karena dengan adanya kegiatan tersebut.
TMMD Kodim 0212/TS juga akan membawa perubahan yang nyata, juga akan meningkatkan hubungan emosional yang baik antara warga, pemerintah dan juga TNI.
Desa Siuhom yang masih menonjol di desa tersebut adalah kekompakan warga dalam setian kegiatan TMMD Tapsel, di Desa Siuhom, Kec. Angkola Sangkulur, Kab. Tapsel.
“Satgas TMMD telah 24 hari berbaur dengan warga mereka terlihat kompak dalam semua kegiatan. Salah satunya dalam membelah kayu untuk material jembatan penghubung jalan baru,” jelas Serda Tomi Jepisa, Kamis (08/7/2021).
Warga dan Satgas bagu membahu ada yang operatori mesin belah, memegang kayu atau pohon, mengangkat kayu material yang telah selesai.
Kekompakan Warga dengan Satgas dalam kegiatan pembelahan kayu membuat kita bangga dan terharu. (Rk*)
Tags:
TAPSEL 10