Laksanakan Komsos, Peserta Pelatihan Pratugas Sat BKO (Satgas Apter) Himbau Masyarakat Laksanakan Protkes


Realitakini.com- Singkawang 
Cara efektif untuk me ningkatkan komunikasi dengan komponen masyarakat, sehingga akan dapat saling bertukar informasi dan menanamkan rasa cinta tanah air. 

“Melalui komunikasi sosial dengan masyarakat, kita bisa mengerti apa masalah atau kesulitan yang dialami oleh masyarakat di sini, selain itu kita juga dapat memberi kan solusi terbaik dalam menyelesaikan permasalahan yang ada. Diharapkan, kehadiran kita di sini selalu menjadi dambaan bagi masyarakat," ujar Serda Yohanes, peserta Pelatihan Pratugas Satgas Apter.Minggu (6/6/2021) -

Hal ini lah yang diimplementasikan peserta Pelatihan Pratugas Penebalan Satuan BKO Kodim Persiapan Wilayah Timur (Satgas Apter) saat berlatih di jalan BLKI , Sedau, Singkawang Sel, Kota Singkawang. Mereka melaksanakan komunikasi sosial dengan masyarakat dalam penegakkan Protkes sehingga kehadiran mereka dapat menjadi solusi dari permasalahan yang muncul semasa pandemi ini.

Ia juga menyampaikan bahwa salah satu wujud implementasi peran aparat teritorial dalam menyelesaikan permasalahan masyarakat di sekelilingnya telah dilaksana kan dengan baik. Sat BKO memberikan wawasan tentang pentingnya penegakan protokol kesehatan sebagai cara untuk menanggulangi penularan covid-19.(Pendim/RK)

Post a Comment

Previous Post Next Post