Curah Hujan Meningkat,Warga Kota Masamba Panik

Desa Radda, Kecamatan Baebunta
Realitakini.com- Luwu Utara
Curah Hujan dalam Sepekan di kabupaten Luwu Utara,Provinsi Sulawesi Selatan.membuat sebagai Kota Masamba yang bermukim sekitar nya dipenuhi Genangan Air (Banjir).Salah Satunya daerah di kecamatan baliase terjadi Longsor dan hampir menutup Jalan Trans Sulawesi-Kabupaten Luwu Timur.Kejadian tersebut warga sekitar dan yang melintas panik.08/1/2021

Lain halnya terjadi di Desa Radda, Kecamatan Baebunta, Kabupaten Luwu Utara.genangan air menghampiri lutut kaki dan membuat warga sekitar radda harus was-was. warga radda menuturkan ke Wartawan Realitakini, Menyampaikan kekhawatiran kami adalah Luapan air dari atas gunung Melly.jangan sampai luapan di tambah dengan curah hujan meningkat terus.

Depan Pasar Central Kota Masamba
.Pada Akhirnya rasa ketakutan tersebut timbul lagi,apalagi bencana banjir bandang yang melanda kami sudah terjadi di bulan Juni 2020.Tuturnya

Hasil pantauan wartawan Realitakini.com banjir ada di beberapa titik di antaranya di sepanjang jalan poros radda depan masjid agung syuhada masamba dan beberapa titik lainnya yang mengakibatkan macetnya kendaraaan.

Dan Serta tanah longsor  longsor di 1 titik tepatnya di jalan ke kantor bupati luwu utara (Depan Pasar Sentaral Masamba).Longsor terjadi karena curah hujan yang Sangat Tinggi dan mengakibatkan terjadinya longsor kecil

Informasi yang di himpun sampai Saat Ini, tidak ada korban jiwa,akibat kejadian tersebut dan kerugian material juga tidak ada.(RHM)

Post a Comment

Previous Post Next Post

Labels